- Bupati Resmikan Pasar Rakyat Papalang
- Bupati Mamuju Inspeksi Pasar, Pastikan Stok Dan Harga Aman
- Pasca Gempa, Wakil Bupati Menerima Bantuan Yayasan Mission Care Depot Air Minum
- Bupati Mamuju Ajak Masyarakat Sukseskan PK 2021, ” berencana itu Keren”
- Dompet Dhuafa Serahkan Bantuan, Wakil Bupati Sampaikan Terima Kasih
- Bupati Mamuju Derharap Program inovasi Mampu Lahirkan Petani KEREN
- Forum Pekerja Pers Pare-Pare kunjungi Komunitas Timor Solidarity Mamuju
- Masa Tanggap Darurat Bencana Gempa Sulbar Berakhir
- Polwan Polda Salurkan Bantuan Langsung ke Tenda Tenda Korban Gempa
- KPU Mamuju Tetapkan 76.627 Suara Pasangan Tina -Ado
Idris : Pemagangan Sebagai Upaya Pemerintah Tingkatkan Kualitas SDM
Kareba1. Mamuju — Sekprov Sulbar Muhammad Idris, membuka kegiatan pemagangan dalam negeri yang berlangsung di gedung serbaguna Rujab Gubernur Sulbar, Selasa , 17 Maret 2020.
Sekprov Sulbar, Muhammad Idris menyampaikan, kegiatan tersebut merupakan representasi upaya sungguh-sungguh dari pemerintah daerah dalam meningkatkan kualitas SDM dan juga penyediaan lapangan pekerjaan yang baik dan memadai bagi para calon tenaga pekerja dan pekerja.
“Apa yang dilakukan pemerintah melalui pemagangan ini adalah salah satu bagian yang tak terpatahkan dari kebijakan pemerintah untuk menyediakan lapangan pekerjaan bagi calon tenaga kerja” tutur Idris
Menurut Idris, salah satu aspek terpenting dalam peningkatan kapasitas para pekerja adalah human capital atau modal sumberdaya yang memiliki 3 kaki yaitu skill atau keahlian tertentu, etos kerja dan komitmen kerja. Tak lupa juga Idris mengucapkan apresiasiya kepada semua pihak yang telah turut berkontribusi selama proses pemagangan ini berlangsung.
“Kita sangat mengapresiasi usaha-usaha yang dilakukan selama ini untuk menggandeng, melakukan kolaborasi dengan berbagai pihak termasuk sejumlah perusahaan, dalam mengambil peran, memberikan kesempatan kepada para pencari kerja terdidik untuk meningkatkan kualitas SDM. Anda diberikan waktu selama 5 bulan untuk belajar, untuk berinteraksi dengan perusahaan, bagaimana untuk menghandle sebuah tanggung jawab. Mohon jangan di sia-siakan kesempatan yang diberikan pemerintah dan perusahaan, “ucapnya.
Kepala Dinas Tenaga Kerja menyampaikan, kegiatan tersebut salah satu program prioritas Pemprov Sulbar dalam mengurangi angka pengangguran terbuka yang ada di Sulbar. Proses dari pelaksanaan pemagangan ini dilakukan melalui seleksi yang melibatkan 12 perusahaan yang tersebar di beberapa kabupaten di Sulbar , seperti Mamuju dengan sembilan perusahaan, dua perusahaan di Mamuju Utara dan 1 perusahaan di Mamuju Tengah
“Pemagangan ini melalui seleksi yang melibatkan langsung dari perusahaan sehingga apa yang menjadi kebutuhan perusahaan tersebut bisa terakomodir. karena posisi pelaksanaan pemagangan ini dilakukan berdasarkan job-job yang akan di tempati dan job-job yang sementara ini masih membutuhkan tenaga-tenaga terampil.” ungkap Maddareski
Dengan adanya kegiatan pelatihan pemagangan dalam negeri tersebut, diharapkan akan terjadinya penyerapan tenaga kerja di perusahaan tempat magang peserta ataupun di perusahaan lain yang sesuai dengan kejuruannya, sebab peserta sudah mendapatkan keterampilan dan pengalaman kerja di saat kegiatan ini berlangsung selama 5 bulan.
“Selama proses pemagangan, yang berjalan selama 5 bulan ini, kita akan mendapatkan dukungan dari BPJS Ketenagakerjaan yang akan membackup adik-adik peserta pemagangan dan memberikan kita program kerja.” tambah Maddareski
(Ayu)

Related Posts
Latest News
-
Bupati Resmikan Pasar Rakyat Papalang
Mamuju Kareba1 Pasar rakyat desa papapang yang berada di...
- Posted April 13, 2021
- 0
-
Bupati Mamuju Inspeksi Pasar, Pastikan Stok Dan Harga Aman
Mamuju Kareba1 Memastikan kondisi harga dan stok pangan tetap terkendali...
- Posted April 11, 2021
- 0
-
Pasca Gempa, Wakil Bupati Menerima Bantuan Yayasan Mission Care Depot Air Minum
Mamuju Kareba1 Salah satu lembaga non pemerintah yayasan Mission Care...
- Posted April 9, 2021
- 0
-
Perencanaan Pembangunan Gedung Harus Perhatikan Mitigasi Resiko Bencana
MAMUJU Kareba1-, Kepala Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 Pusat Letjen...
- Posted April 7, 2021
- 0
-
Gubernur Sulbar Lantik 71 Pejabat Fungsional Lingkup Pemprov Sulbar
Mamuju Kareba1-, Gubernur Sulbar Ali Baal Masdar melantik 71 Pejabat...
- Posted April 7, 2021
- 0
-
Gubernur Sulbar Serahkan LKPJ 2020 Ke DPRD
MAMUJU Kareba1-, Gubernur Sulbar Ali Baal Masdar menyerahkan Laporan Keterangan...
- Posted April 6, 2021
- 0
-
Bupati Mamuju Ajak Masyarakat Sukseskan PK 2021, ” berencana itu Keren”
Mamuju Kareba1 Bupati Mamuju Hj. Sitti Sutinah Suhardi, mengajak seluruh...
- Posted April 6, 2021
- 0
Berita Terkini
-
Bupati Resmikan Pasar Rakyat Papalang
Mamuju Kareba1 Pasar rakyat desa papapang yang berada di...
- Selasa, 13 April 2021
- 0
-
Bupati Mamuju Inspeksi Pasar, Pastikan Stok Dan Harga Aman
Mamuju Kareba1 Memastikan kondisi harga dan stok pangan tetap terkendali...
- Minggu, 11 April 2021
- 0
-
Pasca Gempa, Wakil Bupati Menerima Bantuan Yayasan Mission Care Depot Air Minum
Mamuju Kareba1 Salah satu lembaga non pemerintah yayasan Mission Care...
- Jumat, 9 April 2021
- 0
-
Perencanaan Pembangunan Gedung Harus Perhatikan Mitigasi Resiko Bencana
MAMUJU Kareba1-, Kepala Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 Pusat Letjen...
- Rabu, 7 April 2021
- 0
-
Gubernur Sulbar Lantik 71 Pejabat Fungsional Lingkup Pemprov Sulbar
Mamuju Kareba1-, Gubernur Sulbar Ali Baal Masdar melantik 71 Pejabat...
- Rabu, 7 April 2021
- 0
-
Gubernur Sulbar Serahkan LKPJ 2020 Ke DPRD
MAMUJU Kareba1-, Gubernur Sulbar Ali Baal Masdar menyerahkan Laporan Keterangan...
- Selasa, 6 April 2021
- 0
-
Bupati Mamuju Ajak Masyarakat Sukseskan PK 2021, ” berencana itu Keren”
Mamuju Kareba1 Bupati Mamuju Hj. Sitti Sutinah Suhardi, mengajak seluruh...
- Selasa, 6 April 2021
- 0
-
Gubernur Sulbar Kunker Ke NTB
Mamuju Kareba1-, Menyusul kunjungan kerja Gubernur Sulawesi Barat Ali Masdar...
- Senin, 5 April 2021
- 0
-
Forkopimda Kunjungan Silaturahmi Ke Gereja Santa Maria Mamuju
MAMUJU Kareba1-, Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Sulbar, bersama Forum...
- Minggu, 4 April 2021
- 0
-
Pasca Gempa Komunitas Polwan RI Bangun TPA
KAREBA1.COM- MAMUJU, Pasca gempa bumi Mamuju Majene Sulawesi barat awal...
- Rabu, 31 Maret 2021
- 0
0 comments