- Ketua Gebrak Sulbar; Dunia pendidikan Masih butuhkan Prof Gufron
- HMI Desak Penegakan Hukum Dugaan kasus korupsi dana belanja fasilitas kampanye anggota DPD RI 2019
- HMI Cabang Manakarra Cium Aroma Pelanggaran Terkait Mutasi ASN lingkup Pemrov Sulbar
- KNTI ; Pemerintah Agar lebih memperhatikan kesejahteraan Nelayan Kecil
- Bupati Mamuju : Tidak Ada Lagi Pendukung A dan Pendukung B
- Di Kalukku, Sutinah Tantang Para Kepala Desa
- Bupati Mamuju : “Kades Pejabat Publik Yang Harus Melayani”
- Ormas Dukung kebijakan Pemerintah Mamuju, Vaksin Pilkades
- Jasman Pimpin BMI Sulbar Ketua DPN BMI: mari bangun demokrasi untuk keadilan
- Gubernur Sulbar Lantik 12 Pejabat Tinggi Pratama
Suaib, Terpilih Sekda Mamuju
Mamuju Kareba1 , Setelah melalui serangkaian tahapan seleksi dan menyisihkan kandidat lain, mantan Kepala Dinas Pekerjaan Umum, H. Suaib, S.Sos resmi menjabat Sekretaris Daerah Kabupaten Mamuju setelah dilantik secara resmi oleh Bupati, H. Habsi Wahid, diruang pola Kantor Bupati Mamuju pada senin(15/05).
Setelah pelantikan, Habsi Wahid menyampaikan tugas dari Sekretaris Daerah adalah membantu membantu Bupati dalam menyusun kebijakan-kebijakan dan mengkoordinasikan tugas-tugas Pemerintahan dalam pembangunan dan kemasyarakatan, dan menurutnya hal itu merupakan tugas utama Sekeretaris Daerah.
“tugas pak Sekda itu berat, dia harus mampu menjembatani semua OPD-OPD yang ada, baik lingkup vertikal , lingkup Daerah maupun lingkup Dewan Perwakilan Rakyat Daerah” ujar Habsi Wahid.
Sementara itu, Sekretaris Daerah yang baru dilantik, H. Suaib, mengungkapkan langkah awal yang akan dilakukan setelah menjabat yakni akan mempelajari dan mengevaluasi sekda yang telah demisioner, untuk segera ditindaklanjuti yang mana menurutnya tugas-tugas yang belum selesai akan segera diselesaikan.
Terkait mengenai Kedisiplinan Aparatur Sipil Negara (ASN), Suaib mengatakan akan segera melakukan gebrakan-gebrakan untuk menata ASN agar lebih disiplin, ia mengakui telah menyiapkan konsep baru terkait hal tersebut, tetapi masih merahasiakan konsep baru yang dimaksud.
“saat ini belum bisa saya sampaikan karena itu masih dalam bentuk konsep, Insya Allah setelah saya jalankan saudara akan melihat, saya yakin dan percaya konsep saya ini akan membuat ASN akan betul-betul disiplin” tutup, Sekretaris Daerah yang baru saja dilantik.
Dalam acara Pengambilan Sumpah dan Pelantikan Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Sekretaris Daerah Kabupaten Mamuju, turut dihadiri Wakil Bupati Mamuju, H. Irwan SP. Pababari, Ketua DPRD Kabupaten Mamuju, Hj. Siti Suraidah Suhardi, Kapolres Mamuju, AKBP. Muh. Rifai, Komandan Kodim 1418 Mamuju, Letkol. M. Imran, Kepala-kepala Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten Mamuju, dan beberapa ASN Lingkup Pemerintahan Kabupaten Mamuju.(HMS-Hasran)

Related Posts
Latest News
-
Ketua Gebrak Sulbar; Dunia pendidikan Masih butuhkan Prof Gufron
Mamuju Kareba1- Usulan Rektor UNM Prof. Dr. Ir. H....
- Posted Mei 15, 2022
- 0
-
HMI Desak Penegakan Hukum Dugaan kasus korupsi dana belanja fasilitas kampanye anggota DPD RI 2019
Mamuju Kareba1- HMI Cabang Manakarra Meminta kepada Kapolresta Mamuju provinsi...
- Posted Mei 7, 2022
- 0
-
HMI Cabang Manakarra Cium Aroma Pelanggaran Terkait Mutasi ASN lingkup Pemrov Sulbar
Mamuju Kareba1- com,- HMI Cabang Manakarra menciu aroma Pelanggaran hukum...
- Posted April 29, 2022
- 0
-
KNTI ; Pemerintah Agar lebih memperhatikan kesejahteraan Nelayan Kecil
Mamuju Kareba1- Kesatuan Nelayan Tradisional Indonesia (KNTI) DPD Mamuju Meminta...
- Posted April 7, 2022
- 0
-
Satuan Polisi Militer Lanud Sam Ratulangi Gelar Operasi Penegakan Ketertiban
Kareba1.com-, PenLanudSRI Manado- Komandan Satuan Polisi Militer Lanud Sam Ratulangi...
- Posted Maret 29, 2022
- 0
-
Komisi II DPRD Sulbar, Sukri Umar Temui Petani dan Mahasiswa
Mamuju Kareba1- Ketua komisi II DPRD Sulbar, Sukri Umar dan...
- Posted Maret 13, 2022
- 0
-
Lanud Sam Ratulangi Ajak Generasi Muda Sadar Lingkungan
Kareba1- Lanud Sam Ratulangi menggelar penanaman pohon Mangrove di sepanjang...
- Posted Maret 13, 2022
- 0
Berita Terkini
-
Ketua Gebrak Sulbar; Dunia pendidikan Masih butuhkan Prof Gufron
Mamuju Kareba1- Usulan Rektor UNM Prof. Dr. Ir. H....
- Minggu, 15 Mei 2022
- 0
-
HMI Desak Penegakan Hukum Dugaan kasus korupsi dana belanja fasilitas kampanye anggota DPD RI 2019
Mamuju Kareba1- HMI Cabang Manakarra Meminta kepada Kapolresta Mamuju provinsi...
- Sabtu, 7 Mei 2022
- 0
-
HMI Cabang Manakarra Cium Aroma Pelanggaran Terkait Mutasi ASN lingkup Pemrov Sulbar
Mamuju Kareba1- com,- HMI Cabang Manakarra menciu aroma Pelanggaran hukum...
- Jumat, 29 April 2022
- 0
-
KNTI ; Pemerintah Agar lebih memperhatikan kesejahteraan Nelayan Kecil
Mamuju Kareba1- Kesatuan Nelayan Tradisional Indonesia (KNTI) DPD Mamuju Meminta...
- Kamis, 7 April 2022
- 0
-
Satuan Polisi Militer Lanud Sam Ratulangi Gelar Operasi Penegakan Ketertiban
Kareba1.com-, PenLanudSRI Manado- Komandan Satuan Polisi Militer Lanud Sam Ratulangi...
- Selasa, 29 Maret 2022
- 0
-
Komisi II DPRD Sulbar, Sukri Umar Temui Petani dan Mahasiswa
Mamuju Kareba1- Ketua komisi II DPRD Sulbar, Sukri Umar dan...
- Minggu, 13 Maret 2022
- 0
-
Lanud Sam Ratulangi Ajak Generasi Muda Sadar Lingkungan
Kareba1- Lanud Sam Ratulangi menggelar penanaman pohon Mangrove di sepanjang...
- Minggu, 13 Maret 2022
- 0
-
DPRD Sulbar menerima kunjungan kerja DPRD Majene
Kareba1 Mamuju – DPRD Sulbar menerima kunjungan kerja DPRD Majene...
- Senin, 7 Maret 2022
- 0
-
Ketua DPRD Sulbar ajak perempuan berkarya
Mamuju Kareba1-Pameran Mamuju Fashion & Beauty dalam rangka hari...
- Jumat, 4 Maret 2022
- 0
-
Tetapan Harga TBS , APPS Sambangi DPRD Sulbar
Massa aksi diterima Ketua Komisi II DPRD Sulbar, Sukri Umar...
- Kamis, 3 Maret 2022
- 0
0 comments