- SDK Buka Sandeq Ramadhan Fest 2025, Wujud Sinergi Pemerintah dan Organisasi Mahasiswa Dukung UMKM
- Gubernur Sulbar Dukung Pengusulan Jepa, Makanan Khas Mandar, sebagai Warisan Budaya UNESCO
- Lima Anggota KIP Sulbar Dilantik, Suhardi Duka Tekankan Pentingnya Kehati-hatian Mengelola Informasi
- DPRD Sulbar melakukan kunjungan kerja ke Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Provinsi Sulawesi Tengah
- Pemprov Sulbar Evaluasi OPD, Pastikan APBD Sesuai Inpres 1/2025 dan Sejalan Visi Misi SDK-JSM
- Masa Jabatan Pj Sekprov Amujib Berakhir, Herdin Ismail Ditunjuk Sebagai Pelaksana Harian
- 100 Hari Program Kerja, Ini yang Bakal Dilakukan SDK-JSM
- Wakil Gubernur Sulbar Laksanakan Salat Tarawih Berjamaah di Masjid Ar-Rahman Karema Mamuju
- Gebrak, kecam oknum anggota DPRD Sulbar Cabul segerah dipecat
- Sekretariat DPRD Provinsi Sulawesi Barat menerima aksi unjuk rasa dari Aliansi Masyarakat Gentungan Raya
Silaturrahmi Bersama Warga Perbatasan Mamasa – Toraja, Tabang, Pj Bahtiar Dorong Tiga Budidaya Pangan Untuk Sejahterakan Warga
Mamasa TABANG — Warga Desa Tabang Kecamatam Tabang, Kabupaten Mamasa menyambut antusias kedatangan Pj Gubernur Sulawesi Barat Bahtiar Baharuddin di kampung yang berbatasan antara Sulawesi Selatan – Sulawesi Selatan, Minggu 9 Februari 2025.
Kedatangan Bahtiar Baharuddin yang lokasinya terpencil di Sulbar ini sudah mereka nantikan sebab sejak bertugas di Sulbar Bahtiar pernah mengagendakan bertemu langsung dengan warga Tabang, daerah yang jarak waktu dari Mamuju ke Tabang mencapai lima jam perjalanan.
“Saya senang mendengar arahan Pak Gubernur. Luar biasa sekali. Mengunjungi kami dan memberikan solusi pertanian. Kami belum pernah mendapat arahan dan solusi seperti ini baik dari penyuluh maupun pejabat” ujar Tandebinanga, warga Tabang yang serius menyimak penjelasan dari Bahtiar.
Sejumlah agenda dilakukan oleh rombongan Pemprov Sulbar ke Tabang. Yakni Gerakan Pangan Murah (GPM), bagi gratis bibit nangka dan sukun, tanam pohon sukun serta silaturrahmi.
Hampir sejam Bahtiar memaparkan pandangan pandangannya sejak bertugas di Sulbar.
“Tugas pemimpin yakni memadukan atas kelebihan yang Tuhan berikan kepada warga melalui alam. Seperti di Mamasa dan Tabang” ujar Bahtiar, saat memulai pidatonya.
Dalam pandangannya, Bahtiar menaruh harapan besar kepada Mamasa khususnya Tabang untuk mengembangkan budidaya tanaman yang cocok dan menjadi kebiasaan oleh warga Mamasa. Seperti kopi di mana Mamasa menjadi salah satu penghasil kopi di Indonesia.
“Tetapi sepanjang perjalanan saya belum melihat hamparan kopi. Berarti masih kurang warga yang menanam kopi padahal alam kita mendukung untuk memproduksi kopi secara massal” imbuhnya.
“Mau tak mau. Saya yakin kopi yang harus kita utamakan di Tabang. Alamnya masih nyambung dengan Toraja. Kita tak bisa hilangkan oleh kemauan alam yang menyatu antara Tabang dengan Toraja.
Kopi nya harus dipikirkan, pemprov sedang alokasikan bagi bibit kopi gratis kepada warga” ungkapnya.
Selain tanaman kopi, Bahtiar pula mengajak warga Tabang agar menanam cabe rawit atau sejenis cabe katokkong di tetangga kampunya, Tana Toraja.
“Tabang ini sangat cocok untuk kita tanami cabe. Upayakan ratusan hektar supaya daerah kita dikunjungi oleh orang dan salah satunya membeli cabe dalam jumlah banyak. Harus ada sesuatu yang khas” ucapnya. Apalagi lanjut Bahtiar sudah banyak warga Tabang yang memulai menanam cabe.
Potensi lain yang pantas untuk dilakukan oleh warga Tabang adalah memanfaatkan air sungai yang mengalir di Tabang. Dia mengaku melihat aliran sungai yang tiada henti bahkan sumber sumber air juga sangat banyak. Sehingga katanya, warga Tabang sebaiknya mulai membuat kolam kolam ikan nila, bioflok, embun embun dan memanfaatkan irigasi.
“Saya ikutkan Kadis Perikanan dan Kelautan. Coba kordinasi dengan beliau sebab Pemprov punya program membagikan secara gratis bibit ikan nila kepada warga. Pak camat. Harap kordinasi dengan Kadis DKP” pinta Bahtiar.
Pada sambutan akhir, Pj Bahtiar menghimbau kepada
Pj Bupati Mamasa Muh Zain untuk melakukan revisi anggaran yang dibutuhkan oleh warga Mamasa khususnya Tabang. Apalagi dalam kunjungan ini juga hadir Wabup terpilih Mamasa 2024 H.Sudirman sehingga menurut Bahtiar sudah klop antara programnya dengan Pemda Mamasa.
Sambutan dan arahan Pj Bahtiar ini dibalas aplaus oleh warga yang sejak pagi menanti kehadiran Pj.Bahtiar beserta rombongannya seperti para kepala OPD Pemprov Sulbar.
Sementara itu Pj Bupati Mamasa Muh.Zain menyatakan kepada warga Tabang bahwa apa yang telah dipaparkan oleh Pj Gubernur memang pantas untuk mendapat perhatian dari Pemda Mamasa dan masyarakat Tabang.
“Sebagai tokoh nasional beliau dinobatkan dari majalah Tempo sebagai tokoh penggerak ketahanan pangan.
Kalau gagasan dan ide dilaksanakan oleh bupati dan wabup terpilih Insya Allah Mamasa akan jauh lebih maju”ujarnya.
Senada dengan Muh.Zain, di tempat yang sama Wabup Mamasa terpilih 2024 H.Sudarmin berjanji akan menerapkan konsep yang Pj Gubernur utarakan kepada warga Mamasa.
“Pak Bahtiar adalah pemimpin yang merubah mindset masyarakat Sulbar khususnya Mamasa. Yang dulu mimpi, kini beliau menemukan kenyataan apa yang harus dilakukan oleh warga Sulbar” ucap mantan anggota DPRD Sulbar ini.
Dan menurutnya apa yang Bahtiar paparkan dan praktekan selama ini di Sulbar akan dijadikan sebagai oleh oleh masyarakat Taban Mamasa Sulawesi Barat. “Mari kita respon dengan baik karena akan merubah kehidupan warga Tabang di depan” tutupnya. (Rls)

Related Posts
Latest News
-
Raja Mamuju harapkan gubernur terpilih majukan Sulbar
Mamuju Karebasatu- Raja Mamuju ke-17 Bau Akram Dai mengharapkan...
- Posted Desember 8, 2024
- 0
-
SENGKETA LAHAN TANAH HAK MILIK MENJADI PERTANYAAN WARGA PADA KEGIATAN JUMAT CURHAT POLSEK TINAMBUNG DI DESA SEPABATU
Tinambung Kareba1 Kegiatan Program quick wins Jumat Curhat pada...
- Posted Januari 20, 2023
- 0
-
PJ Gubernur Sulbar Marah Pengelolaan BBIP Poniang, Belanja Miliaran Hasilnya Nihil
MAJENE Kareba1 — Balai Benih Ikan Pantai (BBIP) di...
- Posted Januari 15, 2023
- 0
-
Persawat Citilink Mulai Beroperasi di Bandara Tampa Padang, Buka Rute Mamuju-Jakarta
MAMUJU Kareba1 — Maskapai Penerbangan Citilink kini melayani rute penerbangan...
- Posted Desember 6, 2022
- 0
-
Polsek Tinambung Berhasil Mengungkap Dan Menangkap Pelaku Curanmor
foto: komlotan Pelaku dua orang curanmor serta penada hasil curian,...
- Posted Desember 3, 2022
- 0
-
Kronologis Raibnya Sejumlah Tabungan Nasabah Pada Bank Sulselbar
MAMUJU, Kareba1 Kssus Raibnya Dana nasabah milyaran rupiah, bank melakukan...
- Posted November 29, 2022
- 0
-
Diduga Kematian Marten Warga Mamasa Tidak wajar
Diduga lelaki Marten seorang pegawai pertanian kabupaten Mamasa Korban...
- Posted November 24, 2022
- 0
-
Akhir Tahun, Kadis Perkim Optimis Target Realisasi Anggaran
Mamuju – Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman Sulbar,...
- Posted November 2, 2022
- 0
-
Safari Ramadan di Polman, SDK-JSM Bahas TPA hingga Bantuan BPJS dan Rp15 Miliar untuk Kakao
POLMAN — Gubernur Sulawesi Barat , Suhardi Duka melanjutkan safari...
- Posted Maret 18, 2025
- 0
-
Safari Ramadhan di Majene, Wagub Salim S Mengga Sampaikan Lima Panca Daya
MAJENE – Wakil Gubernur Sulawesi Barat Salim S Mengga melaksanakan...
- Posted Maret 13, 2025
- 0
-
Buka Puasa Bersama di Rujab Bupati Mamuju, Gubernur Sulbar: Ini Kemenangan Kita Semua
Mamuju – Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Barat Suhardi Duka...
- Posted Maret 13, 2025
- 0
-
Gubernur Sulbar Ajak Pengusaha Berkolaborasi Atasi Kemiskinan dan Bangun Ekonomi Daerah
Mamuju – Gubernur Sulawesi Barat , Suhardi Duka, mengajak para...
- Posted Maret 11, 2025
- 0
-
SDK Buka Sandeq Ramadhan Fest 2025, Wujud Sinergi Pemerintah dan Organisasi Mahasiswa Dukung UMKM
Mamuju – Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka, secara resmi...
- Posted Maret 11, 2025
- 0
-
Gubernur Sulbar Dukung Pengusulan Jepa, Makanan Khas Mandar, sebagai Warisan Budaya UNESCO
Mamuju – Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Suhardi Duka, menerima...
- Posted Maret 10, 2025
- 0
-
Usai Dilantik Gubernur, Komisioner KIP Sulbar Langsung Laksanakan Pleno
MAMUJU — Usai dilantik oleh Gubernur Sulbar Suhardi Duka, para...
- Posted Maret 5, 2025
- 0

Berita Terkini
-
Raja Mamuju harapkan gubernur terpilih majukan Sulbar
Mamuju Karebasatu- Raja Mamuju ke-17 Bau Akram Dai mengharapkan...
- Minggu, 8 Desember 2024
- 0
-
SENGKETA LAHAN TANAH HAK MILIK MENJADI PERTANYAAN WARGA PADA KEGIATAN JUMAT CURHAT POLSEK TINAMBUNG DI DESA SEPABATU
Tinambung Kareba1 Kegiatan Program quick wins Jumat Curhat pada...
- Jumat, 20 Januari 2023
- 0
-
PJ Gubernur Sulbar Marah Pengelolaan BBIP Poniang, Belanja Miliaran Hasilnya Nihil
MAJENE Kareba1 — Balai Benih Ikan Pantai (BBIP) di...
- Minggu, 15 Januari 2023
- 0
-
Persawat Citilink Mulai Beroperasi di Bandara Tampa Padang, Buka Rute Mamuju-Jakarta
MAMUJU Kareba1 — Maskapai Penerbangan Citilink kini melayani rute penerbangan...
- Selasa, 6 Desember 2022
- 0
-
Polsek Tinambung Berhasil Mengungkap Dan Menangkap Pelaku Curanmor
foto: komlotan Pelaku dua orang curanmor serta penada hasil curian,...
- Sabtu, 3 Desember 2022
- 0
-
Kronologis Raibnya Sejumlah Tabungan Nasabah Pada Bank Sulselbar
MAMUJU, Kareba1 Kssus Raibnya Dana nasabah milyaran rupiah, bank melakukan...
- Selasa, 29 November 2022
- 0
-
Diduga Kematian Marten Warga Mamasa Tidak wajar
Diduga lelaki Marten seorang pegawai pertanian kabupaten Mamasa Korban...
- Kamis, 24 November 2022
- 0
-
Akhir Tahun, Kadis Perkim Optimis Target Realisasi Anggaran
Mamuju – Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman Sulbar,...
- Rabu, 2 November 2022
- 0
-
Safari Ramadan di Polman, SDK-JSM Bahas TPA hingga Bantuan BPJS dan Rp15 Miliar untuk Kakao
POLMAN — Gubernur Sulawesi Barat , Suhardi Duka melanjutkan safari...
- Selasa, 18 Maret 2025
- 0
-
Safari Ramadhan di Majene, Wagub Salim S Mengga Sampaikan Lima Panca Daya
MAJENE – Wakil Gubernur Sulawesi Barat Salim S Mengga melaksanakan...
- Kamis, 13 Maret 2025
- 0
-
Buka Puasa Bersama di Rujab Bupati Mamuju, Gubernur Sulbar: Ini Kemenangan Kita Semua
Mamuju – Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Barat Suhardi Duka...
- Kamis, 13 Maret 2025
- 0
-
Gubernur Sulbar Ajak Pengusaha Berkolaborasi Atasi Kemiskinan dan Bangun Ekonomi Daerah
Mamuju – Gubernur Sulawesi Barat , Suhardi Duka, mengajak para...
- Selasa, 11 Maret 2025
- 0
-
SDK Buka Sandeq Ramadhan Fest 2025, Wujud Sinergi Pemerintah dan Organisasi Mahasiswa Dukung UMKM
Mamuju – Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka, secara resmi...
- Selasa, 11 Maret 2025
- 0
-
Gubernur Sulbar Dukung Pengusulan Jepa, Makanan Khas Mandar, sebagai Warisan Budaya UNESCO
Mamuju – Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Suhardi Duka, menerima...
- Senin, 10 Maret 2025
- 0
-
Usai Dilantik Gubernur, Komisioner KIP Sulbar Langsung Laksanakan Pleno
MAMUJU — Usai dilantik oleh Gubernur Sulbar Suhardi Duka, para...
- Rabu, 5 Maret 2025
- 0
-
Lima Anggota KIP Sulbar Dilantik, Suhardi Duka Tekankan Pentingnya Kehati-hatian Mengelola Informasi
MAMUJU — Gubernur Sulbar Suhardi Duka melantik dan melakukan pengambilan...
- Rabu, 5 Maret 2025
- 0
-
DPRD Sulbar melakukan kunjungan kerja ke Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Provinsi Sulawesi Tengah
Mamuju, Kareba1.com,- Ketua DPRD Provinsi Sulawesi Barat, Dr. Hj. Amalia...
- Selasa, 4 Maret 2025
- 0
-
Wakil Ketua DPRD Sulbar, menekankan pentingnya perencanaan kerja matang agar setiap program dan kebijakan yang dihasilkan dapat berjalan efektif
Mamuju, kareba1.com- DPRD Provinsi Sulawesi Barat melalui Badan Musyawarah (Banmus)...
- Selasa, 4 Maret 2025
- 0
0 comments