- Inspektorat Sulbar Luncurkan Aplikasi E-Layanan Bebas Temuan untuk Kemudahan ASN
- Sandeq Silumba 2025: Perpaduan Antara Budaya dan Olahraga yang Menginspirasi
- Dinas Kesehatan Sulbar Dukung Penyertaan Modal Daerah pada Bank Sulselbar untuk Meningkatkan Pelayanan Publik
- Percepat Listrik Desa, ESDM Sulbar Targetkan Tuntaskan 19 Desa Hingga 2027
- Pemprov Sulbar Pastikan Ketersediaan Beras Aman, Distribusi Terus Dipercepat bersama BULOG dan Dinas Ketapang
- Dukung Visi SDK-JSM, BPSDMD Sulbar Kembali Gelar Pelatihan Kepemimpinan Pengawas Angkatan V
- Strategi Pemprov Sulbar Kendalikan Inflasi: Pasar Murah Tiap Minggu di Taman Karema Mamuju
- Dinkes Sulbar Lakukan Visitasi dan Monev ke RS Mitra Manakarra, Komitmen Tingkatkan Mutu Pelayanan Kesehatan
- Di HUT Bhayangkara ke-79, Wagub Sulbar Harapkan Polri Makin Dekat dengan Masyarakat
- Dukung Ketahanan Pangan, Pemprov Sulbar Dampingi Kabupaten Memperbaiki Nilai OKKPD Sebelum Diserahkan ke Bapanas
Patriot 99, Pengabdian 25 Tahun Reuni di Akmil Magelang
Magelang Kareba1- Melewati masa pengabdian sebagai prajurit TNI-Polri yang ke 25 tahun, Alumni Sekolah Pertama Perwira Prajurit Karier Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (Semapa PK ABRI) tahun 1999, dikenal dengan nama Patriot 99, melaksanakan Reuni Perak 25 Tahun yang dilaksanakan di Akademi Militer (Akmil) Magelang, Jawa Tengah. Minggu (3/11/2024).
Acara reuni Perak ini berlangsung selama tiga hari mulai tanggal 1 sampai dengan 3 November 2024, diikuti oleh personel tiap matra dari TNI dan Polri, karena Semapa PK ABRI tahun 1999 merupakan pendidikan Pertama Perwira dari sumber sarjana yang terakhir penyelenggaraannya gabungan antara TNI-Polri. Reuni perak Patriot’99 ini mengambil tema *“Merajut Kebersamaan, Patriot 99 Berkarya dan Maju Bersama Untuk Indonesia Emas”*.
Acara Reuni Perak Patriot 99 berlangsung dengan semarak, sejumlah kurang lebih 700 orang anggota Patriot 99 beserta keluarga yang hadir begitu antusias mengikuti rangkaian kegiatan yang sudah diagendakan oleh Panitia, hal ini nampak terlihat ketika memasuki lapangan Sapta Marga Akmil Magelang, diawali sesi foto bersama, Senam Zumba dan dilanjutkan Napak Tilas naik Gunung Tidar. Anak-anak dan isteri/suami dari Patriot 99 sangat antusias untuk mengikutinya termasuk ikut naik Gunung Tidar. Begitupun ketika keliling tempat di Akmil Magelang seperti ke Musium dan tempat kenangan lainnya, nampak kegembiraan terpancar di raut wajah para Patriot 99 dan juga keluarganya, Makan siang di Rukan Sumargo juga dilaksanakan untuk mengenang memori ketika Dikma.
Kolonel Kav. Ir. Amran Wahid, S.T., M.M., IPM., selaku Ketua Panitia Reuni Perak, pada kesempatan tersebut menyampaikan bahwa Reuni ini dilaksanakan sebagai tonggak pengabdian Patriot 99 di berbagai bidang dan seluruh wilayah Indonesia, sebagai ajang temu kangen dan merajut kebersamaan dalam rangka pengabdian kepada bangsa dan negara.
“Pada hari ini kami dari Keluarga Besar Patriot 99 Semapa PK VI Tahun 1999, melaksanakan Reuni 25 Tahun di Lembah Tidar, dengan Reuni Perak 25 tahun ini, maka kami dari keluarga besar Patriot 99 mengharapkan suatu hubungan kebersamaan silaturahmi yang lebih erat lagi sesuai dengan tema Merajut kebersamaan, Patriot 99 berkarya dan maju bersama untuk indonesia Emas, Melalui Reuni ini, kami dari Matra TNI-Polri berkumpul kembali setelah sekian lama berpisah, 25 tahun setelah ditempa di Lembah Tidar dan berkiprah di seluruh wilayah Indonesia dari Sabang sampai Merauke,” ujar Amran yang didampingi panitia lainnya.
Suasana kebahagiaan bercampur haru juga nampak terlihat ketika acara Gala Dinner dilaksanakan dengan menghadirkan 18 orang pelatih pada saat Dikma Semapa PK tahun 1999. Sebagai bentuk penghormatan dan penghargaan, Patriot 99 memberikan tali asih dan cendera mata untuk para mantan pelatih yang saat ini sebagian besar sudah pensiun sebagai TNI. Patriot 99 juga memberikan Satu Unit Mobil Pick Up untuk Akademi Militer dan Seperangkat Sound System untuk Satdik Sepa PK sebagai bentuk Bakti Almamater.
“Kita bisa seperti saat ini karena tempaan dan gemblengan dari para pelatih kita saat itu, dan malam ini sebagian kita hadirkan disini, terima kasih dan penghormatan patut kita sampaikan kepada beliau semuanya, dan ada sedikit tali asih dari kami, Patriot 99,” tegas Amran.
“Sebagai bentuk Bakti kami, pada momen ini kami serahkan Satu Unit Mobil Pick Up untuk Akademi Militer dan Satu Set Sound System untuk Satdik Sepa PK, semoga ini dapat digunakan dan bermanfaat,” lanjutnya.
Panitia juga menyiapkan puluhan Doorprize untuk para Patriot 99 yang hadir dalam acara Gala Dinner, Doorprize utama jatah umroh satu orang diraih oleh Letkol Laut (S) Yudi Biantoro dari Matra Laut, dan sehari sebelumnnya dilaksanakan Santunan kepada anak Yatim dari beberapa Yayasan yang ada di seputar Magelang, yang dilaksankan oleh tiap matra, baik Matra Darat, Laut, Udara dan Kepolisian.
Dalam momen Reuni Perak tersebut, Kolonel Kav. Ir. Amran Wahid, S.T., M.M., IPM., juga dinobatkan sebagai Ketua Umum Patriot 99 masa Bakti 2024-2027. Amran Wahid dipilih secara aklamasi oleh seluruh peserta yang hadir di Gala Dinner Reuni Perak Patriot 99. Dengan terpilihnya Amran Wahid sebagai Ketua Umum Patriot 99 tersebut, maka Ketua Patriot 99 Matra Darat yang selama ini dijabat Amran Wahid akan diserahkan dan dipilih penggantinya.
Reuni perak juga menelurkan rancangan AD/ART untuk Yayasan Patriot 99, sebagai wadah Pengabdian Patriot 99 khususnya setelah purna tugas kelak.

Related Posts
Latest News
-
Raja Mamuju harapkan gubernur terpilih majukan Sulbar
Mamuju Karebasatu- Raja Mamuju ke-17 Bau Akram Dai mengharapkan...
- Posted Desember 8, 2024
- 0
-
SENGKETA LAHAN TANAH HAK MILIK MENJADI PERTANYAAN WARGA PADA KEGIATAN JUMAT CURHAT POLSEK TINAMBUNG DI DESA SEPABATU
Tinambung Kareba1 Kegiatan Program quick wins Jumat Curhat pada...
- Posted Januari 20, 2023
- 0
-
PJ Gubernur Sulbar Marah Pengelolaan BBIP Poniang, Belanja Miliaran Hasilnya Nihil
MAJENE Kareba1 — Balai Benih Ikan Pantai (BBIP) di...
- Posted Januari 15, 2023
- 0
-
Persawat Citilink Mulai Beroperasi di Bandara Tampa Padang, Buka Rute Mamuju-Jakarta
MAMUJU Kareba1 — Maskapai Penerbangan Citilink kini melayani rute penerbangan...
- Posted Desember 6, 2022
- 0
-
Polsek Tinambung Berhasil Mengungkap Dan Menangkap Pelaku Curanmor
foto: komlotan Pelaku dua orang curanmor serta penada hasil curian,...
- Posted Desember 3, 2022
- 0
-
Kronologis Raibnya Sejumlah Tabungan Nasabah Pada Bank Sulselbar
MAMUJU, Kareba1 Kssus Raibnya Dana nasabah milyaran rupiah, bank melakukan...
- Posted November 29, 2022
- 0
-
Diduga Kematian Marten Warga Mamasa Tidak wajar
Diduga lelaki Marten seorang pegawai pertanian kabupaten Mamasa Korban...
- Posted November 24, 2022
- 0
-
Akhir Tahun, Kadis Perkim Optimis Target Realisasi Anggaran
Mamuju – Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman Sulbar,...
- Posted November 2, 2022
- 0
-
Stabilkan Harga Pangan, Pemprov Sulbar Gelar Sosialisasi Penyaluran Beras SPHP ke Pedagang
Mamuju, – Dinas Ketahanan Pangan Sulbar, Distapang Mamuju, Bulog Mamuju, Satgas...
- Posted Juli 15, 2025
- 0
-
Inspektorat Sulbar Luncurkan Aplikasi E-Layanan Bebas Temuan untuk Kemudahan ASN
Mamuju – Inspektorat Sulawesi Barat meluncurkan aplikasi E-Layanan bebas...
- Posted Juli 15, 2025
- 0
-
Gubernur Sulbar Realisasikan Program RTLH, 266 Keluarga Akan Dapat Rumah Layak
Mamuju, — Pemprov Sulbar di bawah kepemimpinan Gubernur Suhardi Duka (SDK)...
- Posted Juli 15, 2025
- 0
-
Pemprov Sulbar Akan Rehabilitasi Rumah Korban Banjir di Mamuju
Mamuju – Pemprov Sulbar mempersiapkan pelaksanaan kegiatan Rehabilitasi Rumah Korban Bencana...
- Posted Juli 15, 2025
- 0
-
Pemprov Sulbar Berikan Listrik Gratis untuk 171 Rumah Tangga Miskin di Sulbar
Mamuju – Pemprov Sulbar melelui Dinas Energi dan Sumber Daya...
- Posted Juli 14, 2025
- 0
-
Paripurna HUT Mamuju ke-485, Gubernur Sulbar Tegaskan Dukungan Penuh
Mamuju – Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK), menghadiri rapat Paripurna di...
- Posted Juli 14, 2025
- 0
-
Gubernur Cup 2026 Siap Digelar, PSSI Mamuju Berikan Sambutan Positif
Mamuju – Pemprov Sulbar akan menggelar ajang olahraga bergengsi,...
- Posted Juli 14, 2025
- 0

Berita Terkini
-
Raja Mamuju harapkan gubernur terpilih majukan Sulbar
Mamuju Karebasatu- Raja Mamuju ke-17 Bau Akram Dai mengharapkan...
- Minggu, 8 Desember 2024
- 0
-
SENGKETA LAHAN TANAH HAK MILIK MENJADI PERTANYAAN WARGA PADA KEGIATAN JUMAT CURHAT POLSEK TINAMBUNG DI DESA SEPABATU
Tinambung Kareba1 Kegiatan Program quick wins Jumat Curhat pada...
- Jumat, 20 Januari 2023
- 0
-
PJ Gubernur Sulbar Marah Pengelolaan BBIP Poniang, Belanja Miliaran Hasilnya Nihil
MAJENE Kareba1 — Balai Benih Ikan Pantai (BBIP) di...
- Minggu, 15 Januari 2023
- 0
-
Persawat Citilink Mulai Beroperasi di Bandara Tampa Padang, Buka Rute Mamuju-Jakarta
MAMUJU Kareba1 — Maskapai Penerbangan Citilink kini melayani rute penerbangan...
- Selasa, 6 Desember 2022
- 0
-
Polsek Tinambung Berhasil Mengungkap Dan Menangkap Pelaku Curanmor
foto: komlotan Pelaku dua orang curanmor serta penada hasil curian,...
- Sabtu, 3 Desember 2022
- 0
-
Kronologis Raibnya Sejumlah Tabungan Nasabah Pada Bank Sulselbar
MAMUJU, Kareba1 Kssus Raibnya Dana nasabah milyaran rupiah, bank melakukan...
- Selasa, 29 November 2022
- 0
-
Diduga Kematian Marten Warga Mamasa Tidak wajar
Diduga lelaki Marten seorang pegawai pertanian kabupaten Mamasa Korban...
- Kamis, 24 November 2022
- 0
-
Akhir Tahun, Kadis Perkim Optimis Target Realisasi Anggaran
Mamuju – Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman Sulbar,...
- Rabu, 2 November 2022
- 0
-
Stabilkan Harga Pangan, Pemprov Sulbar Gelar Sosialisasi Penyaluran Beras SPHP ke Pedagang
Mamuju, – Dinas Ketahanan Pangan Sulbar, Distapang Mamuju, Bulog Mamuju, Satgas...
- Selasa, 15 Juli 2025
- 0
-
Inspektorat Sulbar Luncurkan Aplikasi E-Layanan Bebas Temuan untuk Kemudahan ASN
Mamuju – Inspektorat Sulawesi Barat meluncurkan aplikasi E-Layanan bebas...
- Selasa, 15 Juli 2025
- 0
-
Gubernur Sulbar Realisasikan Program RTLH, 266 Keluarga Akan Dapat Rumah Layak
Mamuju, — Pemprov Sulbar di bawah kepemimpinan Gubernur Suhardi Duka (SDK)...
- Selasa, 15 Juli 2025
- 0
-
Pemprov Sulbar Akan Rehabilitasi Rumah Korban Banjir di Mamuju
Mamuju – Pemprov Sulbar mempersiapkan pelaksanaan kegiatan Rehabilitasi Rumah Korban Bencana...
- Selasa, 15 Juli 2025
- 0
-
Pemprov Sulbar Berikan Listrik Gratis untuk 171 Rumah Tangga Miskin di Sulbar
Mamuju – Pemprov Sulbar melelui Dinas Energi dan Sumber Daya...
- Senin, 14 Juli 2025
- 0
-
Paripurna HUT Mamuju ke-485, Gubernur Sulbar Tegaskan Dukungan Penuh
Mamuju – Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK), menghadiri rapat Paripurna di...
- Senin, 14 Juli 2025
- 0
-
Gubernur Cup 2026 Siap Digelar, PSSI Mamuju Berikan Sambutan Positif
Mamuju – Pemprov Sulbar akan menggelar ajang olahraga bergengsi,...
- Senin, 14 Juli 2025
- 0
-
Sandeq Silumba 2025: Perpaduan Antara Budaya dan Olahraga yang Menginspirasi
Mamuju – Logo Sandeq Silumba 2025 resmi dilaunching oleh Gubernur...
- Senin, 14 Juli 2025
- 0
-
Manakarra Fair 2025 Resmi Dibuka, Gubernur Sulbar Ingin Setiap Kabupaten Punya Event Andalan
MAMUJU – Gubernur Sulbar, Suhardi Duka secara resmi membuka...
- Minggu, 13 Juli 2025
- 0
-
Suhardi Duka: Hadiah Umroh untuk Peserta Pawai Ta’aruf sebagai Simbol Dukungan
Mamuju – Gubernur Sulbar, Suhardi Duka, menyerahkan hadiah umroh...
- Minggu, 13 Juli 2025
- 0
0 comments