- Pengumuman nomor 05/TS.Ki -SB/XII/2024 tentang hasil seksi calon anggota komisi informasi provinsi sulawesi barat periode 2024- 2028
- Berkontribusi Dalam Pembangunan, Pemprov Beri Penghargaan kepada Sejumlah UMKM
- Ucapan Selamat SDK-JSM gubernur Sulbar
- Raja Mamuju ke 17 : Selamat SDK-JSM Gubernur Sulbar
- Raja Mamuju harapkan gubernur terpilih majukan Sulbar
- Calon Anggota Komisi Informasi Provinsi Ikuti Tes Psikologi, Timsel: Semuanya Berjalan Lancar
- Pelaksanaan Tes Psikologi dan wawancara dinyatakan lolos Tes Potensi dan berhak mengikuti tahapan selanjutnya
- Tim Seleksi Calon Anggota Komisi Informasi Provinsi Sulawesi Barat umumkan 25 nama-nama yang dinyatakan lulus Tes Potensi dan berhak mengikuti tahapan selanjutnya
- Pemprov Sulbar Terima Hibah dari BNPB, Sekprov: Untuk Rehabilitasi dan Rekonstruksi Infrastruktur Pasca Bencana
- Pj Gubernur Bahtiar Serahkan Penghargaan Kepada Pejuang Peduli Kesejahtraan Petani
Terkait Klarifikasi Utak-Atik Pancasila,Gubernur sulbar mundur
Mamuju Kareba1- Puluhan Mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Indonesia, memberikan penilain terhadap Gubernur Sulawesi Barat, Ali Baal Mandar (ABM) telah melakukan kesalahan yang sangat fatal terkait klarifikasinya melalui media sosial maupun kepada wartawan atas kekeliruan memgutak-atik Sila Pancasila pada momentum Hari Sumpah Pemuda akhir Oktober 2017.
Hal ini disampaikan Koordinator Lapangan (Korlap) Aliansi Mahasiswa Indonesia, Amiruddin saat menyampaikan orasinya di gedung DPRD Sulawesi Barat, Selasa, 21/1.
Amiruddin menyebutkan, kesalahan Gubernur Sulbar Ali Baal Masdar dalam membacakan text Pancasila serta klarifikasi yang disampaikan dihadapan ratusan mahasiswa pada kegiatan Pelatihan Kader Lanjutan (PKL) yang dirangkaikan dialog Kebangsaan di gedung Gadis Kabupaten Polewali Mandar (Polman), dianggap tidak bisa diterima oleh publik di seluruh masyarakat Indonesia, khususnya warga Sulawesi Barat.
Puluhan mahasiwa menyambangi gedung DPRD Sulbar ini merupakan aksi kali pertama semenjak isu utak-atik Pancasila menjadi perbincangan hangat dikalangan masyarakat Sulbar.
Mereka datang dengan membawa pamplet dan spandukyang bertuliskan “Jangan buat Sulbar masuk dalam kehancuran karna kebobrokan pemimpinnya.” Adapula tulisan “Meminta kepada Gubernur Sulbar mempertanggungjawabkan pernyataannya yang hendak mengubah susunan Pancasila di hadapan MPR-RI” serta “Meminta kepada Gubernur Sulbar untuk menyampaikan permohonan maafnya kepada seluruh rakyat Indonesia dalam jangkau dua hari.
“Kami selaku pemuda tidak boleh diam melihat Pancasila sebagai ideologi Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) telah diobok-obok oleh siapa pun juga. Apalagi, jika ini dilakukan seorang gubernur. Kami anggap ini merupakan penghinaan besar yang bisa memicu serta membela keutuhan bangsa,” tegas Amiruddin yang juga tercatat selaku Sekretaris Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Manakarra, Mamuju ini.
Amiruddin mengatakan jika kesalahan pembacaan teks pancasila pada hari Sumpah Pemuda beberapa waktu lalu, masih bisa dimaklumi. Akan tetapi, ABM kembali melakukan kesalahan fatal lantaran klarifikasinya yang terkesan terobsesi untuk menempatkan sila kelima berdekatan dengan sila pertama.
“Klarifikasi Ali Baal Masdar kami anggap tidak masuk akal. Jangan sampai Gubernur yang mengatakan bahwa pada saat membacakan Pancasila itu teringat diskusi pada malam itu. Yang jadi pertanyaan publik saat ini adalah dengan siapa yang menemani diskusi oleh Ali Baal Masdar. Jangan sampai Gubernur Sulbar melakukan diskusi dengan orang-orang yang tidak bertanggung jawab di Negeri ini atau malah berdiskusi dengan oknum yang ingin memecah bela keutuhan NKRI atau yang anti terhadap Pancasila,” ucapnya dengan nada lantang.
Lanjut Amiruddin, peristiwa kesalahan membaca teks Pancasila serta keinginan mengutak-atik Pancasila merupakan catatan terburuk sepanjang sejarah di wilayah provinsi hasil pemekaran Sulsel ini. Betapa tidak, atas kesalahan pak ABM ini menempatkan daerah Sulbar semakin terkenal dibelahan nusantara selaku provinsi yang memiliki pemimpin baru yang terobsesi mengutak atik ideologi bangsa ini.
“Kami hadir disini untuk meminta kepada DPRD menghadirkan Gubernur dan melakukan klarifikasi terbuka dihadapan rakyat Indonesia. Jika itu tidak diindahkan maka kami minta kepada DPRD untuk melakukan rapat paripurna pengusulan pemberhentian Gubernur,” tegas Amiruddin.
Amiruddin menambahkan, Seorang Gubernur tidak punya dasar untuk melakukan perombakan Pancasila. Jika Gubernur Sulbar mau merubah pancasila, maka silahkan cari pulau yang baru dan membuat pancasila yang baru, jangan mau merubah Pancasila yang sudah kokoh dan telah diakui oleh negara-negara asia hingga kebelahan dunia eropa.
“Jika Gubernur tidak mau melakukan perminta maafan dihadapan publik dalam jangkau 2 hari, Jangan salahkan kami jika kami melakukan provokasi besar-besaran di enam kabupaten dan akan kami melakukan pendudukan gedung kantor DPRD ini untuk menuntut DPRD melakukan sidang paripurna penggantian Gubernur Sulbar,” tutup Amiruddin.(ac1)
Latest News
-
Ucapan Selamat SDK-JSM gubernur Sulbar
Selamat dan Sukses Suhardi Duka dan Salim S Mengga (SDK-JSM)...
- Posted Desember 10, 2024
- 0
-
Raja Mamuju ke 17 : Selamat SDK-JSM Gubernur Sulbar
” Kami menaruh harapan besar agar pasangan calon...
- Posted Desember 8, 2024
- 0
-
Raja Mamuju harapkan gubernur terpilih majukan Sulbar
Mamuju Karebasatu- Raja Mamuju ke-17 Bau Akram Dai mengharapkan...
- Posted Desember 8, 2024
- 0
-
SENGKETA LAHAN TANAH HAK MILIK MENJADI PERTANYAAN WARGA PADA KEGIATAN JUMAT CURHAT POLSEK TINAMBUNG DI DESA SEPABATU
Tinambung Kareba1 Kegiatan Program quick wins Jumat Curhat pada...
- Posted Januari 20, 2023
- 0
-
PJ Gubernur Sulbar Marah Pengelolaan BBIP Poniang, Belanja Miliaran Hasilnya Nihil
MAJENE Kareba1 — Balai Benih Ikan Pantai (BBIP) di...
- Posted Januari 15, 2023
- 0
-
Persawat Citilink Mulai Beroperasi di Bandara Tampa Padang, Buka Rute Mamuju-Jakarta
MAMUJU Kareba1 — Maskapai Penerbangan Citilink kini melayani rute penerbangan...
- Posted Desember 6, 2022
- 0
-
Polsek Tinambung Berhasil Mengungkap Dan Menangkap Pelaku Curanmor
foto: komlotan Pelaku dua orang curanmor serta penada hasil curian,...
- Posted Desember 3, 2022
- 0
-
Kronologis Raibnya Sejumlah Tabungan Nasabah Pada Bank Sulselbar
MAMUJU, Kareba1 Kssus Raibnya Dana nasabah milyaran rupiah, bank melakukan...
- Posted November 29, 2022
- 0
-
Diduga Kematian Marten Warga Mamasa Tidak wajar
Diduga lelaki Marten seorang pegawai pertanian kabupaten Mamasa Korban...
- Posted November 24, 2022
- 0
-
Akhir Tahun, Kadis Perkim Optimis Target Realisasi Anggaran
Mamuju – Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman Sulbar,...
- Posted November 2, 2022
- 0
-
Gerakan Pangan Murah Jelang Natal dan Tahun Baru, Pj Bahtiar:Inflasi Kita Terkendali
MAMUJU Kareba1.com, – Pemprov melalui Dinas Ketahanan Pangan Sulawesi Barat...
- Posted Desember 19, 2024
- 0
-
Pengumuman nomor 05/TS.Ki -SB/XII/2024 tentang hasil seksi calon anggota komisi informasi provinsi sulawesi barat periode 2024- 2028
Mamuju kareba1.com,- Pengumumannomor 05/ TS .Ki -SBXII/2024 tentang hasil seksi...
- Posted Desember 16, 2024
- 0
-
Berkontribusi Dalam Pembangunan, Pemprov Beri Penghargaan kepada Sejumlah UMKM
MAMUJU Karebasatu — Pj. Sekda Provinsi Sulbar Amujib menghadiri Penganugerahan...
- Posted Desember 12, 2024
- 0
-
Jelang Nataru, Pj Gubernur Bahtiar Bersama Forkopimda Tinjau Langsung Stok Bahan Pokok
MAMUJU Karebasatu – Jelang perayaan natal dan tahun baru Penjabat...
- Posted Desember 12, 2024
- 0
-
Seleksi KI Sulbar, Pimpinan KI Pusat Hadir Menguji Peserta
Mamuju ksreba1 – Seleksi Calon Komisi Informasi (KI) Provinsi Sulbar...
- Posted Desember 10, 2024
- 0
Berita Terkini
-
Ucapan Selamat SDK-JSM gubernur Sulbar
Selamat dan Sukses Suhardi Duka dan Salim S Mengga (SDK-JSM)...
- Selasa, 10 Desember 2024
- 0
-
Raja Mamuju ke 17 : Selamat SDK-JSM Gubernur Sulbar
” Kami menaruh harapan besar agar pasangan calon...
- Minggu, 8 Desember 2024
- 0
-
Raja Mamuju harapkan gubernur terpilih majukan Sulbar
Mamuju Karebasatu- Raja Mamuju ke-17 Bau Akram Dai mengharapkan...
- Minggu, 8 Desember 2024
- 0
-
SENGKETA LAHAN TANAH HAK MILIK MENJADI PERTANYAAN WARGA PADA KEGIATAN JUMAT CURHAT POLSEK TINAMBUNG DI DESA SEPABATU
Tinambung Kareba1 Kegiatan Program quick wins Jumat Curhat pada...
- Jumat, 20 Januari 2023
- 0
-
PJ Gubernur Sulbar Marah Pengelolaan BBIP Poniang, Belanja Miliaran Hasilnya Nihil
MAJENE Kareba1 — Balai Benih Ikan Pantai (BBIP) di...
- Minggu, 15 Januari 2023
- 0
-
Persawat Citilink Mulai Beroperasi di Bandara Tampa Padang, Buka Rute Mamuju-Jakarta
MAMUJU Kareba1 — Maskapai Penerbangan Citilink kini melayani rute penerbangan...
- Selasa, 6 Desember 2022
- 0
-
Polsek Tinambung Berhasil Mengungkap Dan Menangkap Pelaku Curanmor
foto: komlotan Pelaku dua orang curanmor serta penada hasil curian,...
- Sabtu, 3 Desember 2022
- 0
-
Kronologis Raibnya Sejumlah Tabungan Nasabah Pada Bank Sulselbar
MAMUJU, Kareba1 Kssus Raibnya Dana nasabah milyaran rupiah, bank melakukan...
- Selasa, 29 November 2022
- 0
-
Diduga Kematian Marten Warga Mamasa Tidak wajar
Diduga lelaki Marten seorang pegawai pertanian kabupaten Mamasa Korban...
- Kamis, 24 November 2022
- 0
-
Akhir Tahun, Kadis Perkim Optimis Target Realisasi Anggaran
Mamuju – Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman Sulbar,...
- Rabu, 2 November 2022
- 0
-
Gerakan Pangan Murah Jelang Natal dan Tahun Baru, Pj Bahtiar:Inflasi Kita Terkendali
MAMUJU Kareba1.com, – Pemprov melalui Dinas Ketahanan Pangan Sulawesi Barat...
- Kamis, 19 Desember 2024
- 0
-
Pengumuman nomor 05/TS.Ki -SB/XII/2024 tentang hasil seksi calon anggota komisi informasi provinsi sulawesi barat periode 2024- 2028
Mamuju kareba1.com,- Pengumumannomor 05/ TS .Ki -SBXII/2024 tentang hasil seksi...
- Senin, 16 Desember 2024
- 0
-
Berkontribusi Dalam Pembangunan, Pemprov Beri Penghargaan kepada Sejumlah UMKM
MAMUJU Karebasatu — Pj. Sekda Provinsi Sulbar Amujib menghadiri Penganugerahan...
- Kamis, 12 Desember 2024
- 0
-
Jelang Nataru, Pj Gubernur Bahtiar Bersama Forkopimda Tinjau Langsung Stok Bahan Pokok
MAMUJU Karebasatu – Jelang perayaan natal dan tahun baru Penjabat...
- Kamis, 12 Desember 2024
- 0
-
Seleksi KI Sulbar, Pimpinan KI Pusat Hadir Menguji Peserta
Mamuju ksreba1 – Seleksi Calon Komisi Informasi (KI) Provinsi Sulbar...
- Selasa, 10 Desember 2024
- 0
-
Calon Anggota Komisi Informasi Provinsi Ikuti Tes Psikologi, Timsel: Semuanya Berjalan Lancar
MAMUJU Karebasatu – Calon anggota Komisi Informasi Provinsi (KIP) Sulawesi...
- Minggu, 8 Desember 2024
- 0
-
Gus Farkhan, Figur Muda yang Didukung untuk Pimpin Bidang Kerukunan Beragama Gantikan Gus Miftah
Jakarta Karebasatu – Polemik yang menyertai pengunduran diri Gus Miftah dari...
- Sabtu, 7 Desember 2024
- 0
0 comments