- Halal Bihalal dan Harlah ke-65 PMII, Suhardi Duka Minta PMII Harus Jadi Pelopor Perubahan untuk Sulbar Maju
- Disdikbud Sulbar Petakan Sekolah yang Terancam Bencana Alam
- Idul Fitri; Merawat Silaturrahmi Menjaga Persatuan
- Wagub Sulbar Salim S Mengga Serahkan LKPJ 2024 ke DPRD
- Gubernur Sulbar Serahkan Laporan Keuangan ke BPK
- Buka Puasa Bersama KAHMI, Plh Sekprov Sulbar Harap Sinergi dengan Pemprov
- SDK Buka Sandeq Ramadhan Fest 2025, Wujud Sinergi Pemerintah dan Organisasi Mahasiswa Dukung UMKM
- Gubernur Sulbar Dukung Pengusulan Jepa, Makanan Khas Mandar, sebagai Warisan Budaya UNESCO
- Lima Anggota KIP Sulbar Dilantik, Suhardi Duka Tekankan Pentingnya Kehati-hatian Mengelola Informasi
- DPRD Sulbar melakukan kunjungan kerja ke Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Provinsi Sulawesi Tengah
Syarif Hidayatullah Nyatakan Bertarung Rebut Kursi Ketua PB PMII
BULUKUMBA KAREBA1-Ketua Umum Pengurus Koordinator Cabang (PKC) Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Sulsel, Muhammad Syarif Hidayatullah, menyatakan siap merebut estafet kepemimpinan pada kepengurusan PMII di pusat. Hal tersebut ditegaskan setelah mendapat dorongan yang besar dari pengurus cabang se-Sulsel pada Rapat Pimpinan Daerah PMII yang digelar di Bira, Bulukumba, Minggu (6/2/2017).
“Setelah mendengar semua kemauan pimpinan Cabang. Saya nyatakan siap bertarung dengan catatan, semua rekan-rekan mensupport penuh dan siap menang bersama. Saya tadi bertanya, apakah dorongan ini serius? Mereka pun mengaku siap memenangkan dengan cara yang beradab,” terangnya.Dengan demikian, Chalieq sapaan akrab sudah menyiapkan segala kelengkapan berkas. “Bentar malam, berkas pendaftaran akan dikembalikan pertama kami memulai pertarungan. Genderang perjuangan Indonesia Timur kami sudah tabuh dan semua sahabat akan merapat satu langkah mempersahabatkan nasional,” tandasnya.
Sementara ketua Cabang PMII Parepare, Nurham, memandang sosok chalieq sudah pantas melanjutkan karier organisasi ke tingkat pengurus besar. “Terbukti saat memimpin PKC, ketegasan dan kelihatannya memimpin organisasi ini di Sulsel, kader menjadi militan. Tidak mbalelo dan mempunyai arah yang jelas,” tandasnya.
Menurutnya, PC PMII Parepare siap menjadi garda terdepan dalam suksesi kemenangan ini. “Untuk apa mendukung kader lain, jika kader Sulsel lebih hebat. Ini harga mati,” katanya.
Hal yang sama diungkapkan Ketua PC PMII Pinrang, Suhardi Sida. Menurutnya, Pinrang akan menjadi komunikator utama dalam menggalang dukungan PC PMII lainninya se-Nusantara. “Kami mengambil tagline sahabat nusantara. Sebab, melalui Chalieq, kami sudah mempersahabatkan Sulsel dan saatnya mempersahabatkan nusantara,” tandasnya.
Di mata Suhardi, Chalieq merupakan sosok yang visioner dan cocok untuk memimpin PB PMII. Dia yakin dengan dorongan cabang-cabang sudah memberikan dukungan akan memberikan tiket kemenangan.
Begitu juga dengan ketua PC PMII Bulukumba, Amin Lahaseng. Amin juga menyatakan kesiapannya untuk mengantarkan ketua umum PKC Sulsel ini ke kursi kemenangan. “Kami sudah melihat karya nyata beliau. 400 kader PMII berkumpul di Bulukumba hari ini. Mereka siap menjadi saksi kemenangan,” tegasnya.
Dia bersyukur bahwa Bulukumba dijadikan sebagai lokasi deklarasi Chalieq. “Apel akbar PMII Sulsel dan deklarasi Syarif Hidayatullah For PB dilaksanakan di Bulukumba, menandakan semangat kemenangan dari Bulukumba. Perahu pinisi sudah melaju, pantang kembali sebelum menang,” tegas Amin.
Ketua PC PMII Jeneponto, Ilyas pun ikut berkomentar. Dia menepis segala berita miring yang mengabarkan Syarif Hidayatullah direshufle dari PKC. “Mereka itu orang yang tak ngerti organisasi. Mana mungkin ketua PKC dipilih dalam musyarawah melalui suara cabang dan direshufle melalui suara pengurus PKC. Itu tak logis dan hanya cari muka,” katanya.
Saat ini banyak media hoax dan media yang memberitakan itu memiliki kredibitas yang diragukan. “Nama medianya pun tak pasaran. Ngapain isunya mau dipasarkan?” tutupnya.

Latest News
-
Raja Mamuju harapkan gubernur terpilih majukan Sulbar
Mamuju Karebasatu- Raja Mamuju ke-17 Bau Akram Dai mengharapkan...
- Posted Desember 8, 2024
- 0
-
SENGKETA LAHAN TANAH HAK MILIK MENJADI PERTANYAAN WARGA PADA KEGIATAN JUMAT CURHAT POLSEK TINAMBUNG DI DESA SEPABATU
Tinambung Kareba1 Kegiatan Program quick wins Jumat Curhat pada...
- Posted Januari 20, 2023
- 0
-
PJ Gubernur Sulbar Marah Pengelolaan BBIP Poniang, Belanja Miliaran Hasilnya Nihil
MAJENE Kareba1 — Balai Benih Ikan Pantai (BBIP) di...
- Posted Januari 15, 2023
- 0
-
Persawat Citilink Mulai Beroperasi di Bandara Tampa Padang, Buka Rute Mamuju-Jakarta
MAMUJU Kareba1 — Maskapai Penerbangan Citilink kini melayani rute penerbangan...
- Posted Desember 6, 2022
- 0
-
Polsek Tinambung Berhasil Mengungkap Dan Menangkap Pelaku Curanmor
foto: komlotan Pelaku dua orang curanmor serta penada hasil curian,...
- Posted Desember 3, 2022
- 0
-
Kronologis Raibnya Sejumlah Tabungan Nasabah Pada Bank Sulselbar
MAMUJU, Kareba1 Kssus Raibnya Dana nasabah milyaran rupiah, bank melakukan...
- Posted November 29, 2022
- 0
-
Diduga Kematian Marten Warga Mamasa Tidak wajar
Diduga lelaki Marten seorang pegawai pertanian kabupaten Mamasa Korban...
- Posted November 24, 2022
- 0
-
Akhir Tahun, Kadis Perkim Optimis Target Realisasi Anggaran
Mamuju – Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman Sulbar,...
- Posted November 2, 2022
- 0
-
Halal Bihalal dan Harlah ke-65 PMII, Suhardi Duka Minta PMII Harus Jadi Pelopor Perubahan untuk Sulbar Maju
Mamuju – Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka (SDK), menghadiri acara...
- Posted April 21, 2025
- 0
-
Tak Kembalikan Randis, Wagub Sulbar: Saya Tak Segan Tempuh Jalur Hukum
Polewali Mandar – Gubernur dan Wakil Gubernur Sulbar, Suhardi Duka...
- Posted April 19, 2025
- 0
-
Wagub Sulbar Akan Umumkan Nama-nama Yang Kuasai Randis Belum Kembalikan
POLEWALI MANDAR — Batas waktu pengembalian kendaraan dinas telah...
- Posted April 18, 2025
- 0
-
Senter KIM Melibatkan Berbagai Komunitas, Suraidah: Mereka Bisa Jadi Mitra Strategis Pemerintah
MAMUJU – Wakil Ketua DPRD Sulbar Dr Sitti Suraidah Suhardi...
- Posted April 18, 2025
- 0
-
Plh Sekprov Sulbar , Herdin Ismail Optimis Dorong Akselerasi Pembangunan Daerah Bersama Konten Kreator
MAMUJU, — Pelaksana harian (Plh) Sekda Provinsi Sulawesi Barat ,...
- Posted April 16, 2025
- 0
-
Pemprov Sulbar Berhasil Tarik 23 Randis yang “Hilang” Ada yang Rusak dan Layak Pakai, Sisanya 20 Harus Kembali Sebelum 18 April
Mamuju – Puluhan aset Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Barat (Sulbar),...
- Posted April 15, 2025
- 0
-
Respon Cepat Instruksi Presiden, Gubernur Suhardi Duka Gelar Rakor Virtual Bahas Pembentukan Koperasi Desa
Mamuju — Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka, merespons cepat Instruksi...
- Posted April 14, 2025
- 0

Berita Terkini
-
Raja Mamuju harapkan gubernur terpilih majukan Sulbar
Mamuju Karebasatu- Raja Mamuju ke-17 Bau Akram Dai mengharapkan...
- Minggu, 8 Desember 2024
- 0
-
SENGKETA LAHAN TANAH HAK MILIK MENJADI PERTANYAAN WARGA PADA KEGIATAN JUMAT CURHAT POLSEK TINAMBUNG DI DESA SEPABATU
Tinambung Kareba1 Kegiatan Program quick wins Jumat Curhat pada...
- Jumat, 20 Januari 2023
- 0
-
PJ Gubernur Sulbar Marah Pengelolaan BBIP Poniang, Belanja Miliaran Hasilnya Nihil
MAJENE Kareba1 — Balai Benih Ikan Pantai (BBIP) di...
- Minggu, 15 Januari 2023
- 0
-
Persawat Citilink Mulai Beroperasi di Bandara Tampa Padang, Buka Rute Mamuju-Jakarta
MAMUJU Kareba1 — Maskapai Penerbangan Citilink kini melayani rute penerbangan...
- Selasa, 6 Desember 2022
- 0
-
Polsek Tinambung Berhasil Mengungkap Dan Menangkap Pelaku Curanmor
foto: komlotan Pelaku dua orang curanmor serta penada hasil curian,...
- Sabtu, 3 Desember 2022
- 0
-
Kronologis Raibnya Sejumlah Tabungan Nasabah Pada Bank Sulselbar
MAMUJU, Kareba1 Kssus Raibnya Dana nasabah milyaran rupiah, bank melakukan...
- Selasa, 29 November 2022
- 0
-
Diduga Kematian Marten Warga Mamasa Tidak wajar
Diduga lelaki Marten seorang pegawai pertanian kabupaten Mamasa Korban...
- Kamis, 24 November 2022
- 0
-
Akhir Tahun, Kadis Perkim Optimis Target Realisasi Anggaran
Mamuju – Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman Sulbar,...
- Rabu, 2 November 2022
- 0
-
Halal Bihalal dan Harlah ke-65 PMII, Suhardi Duka Minta PMII Harus Jadi Pelopor Perubahan untuk Sulbar Maju
Mamuju – Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka (SDK), menghadiri acara...
- Senin, 21 April 2025
- 0
-
Tak Kembalikan Randis, Wagub Sulbar: Saya Tak Segan Tempuh Jalur Hukum
Polewali Mandar – Gubernur dan Wakil Gubernur Sulbar, Suhardi Duka...
- Sabtu, 19 April 2025
- 0
-
Wagub Sulbar Akan Umumkan Nama-nama Yang Kuasai Randis Belum Kembalikan
POLEWALI MANDAR — Batas waktu pengembalian kendaraan dinas telah...
- Jumat, 18 April 2025
- 0
-
Senter KIM Melibatkan Berbagai Komunitas, Suraidah: Mereka Bisa Jadi Mitra Strategis Pemerintah
MAMUJU – Wakil Ketua DPRD Sulbar Dr Sitti Suraidah Suhardi...
- Jumat, 18 April 2025
- 0
-
Plh Sekprov Sulbar , Herdin Ismail Optimis Dorong Akselerasi Pembangunan Daerah Bersama Konten Kreator
MAMUJU, — Pelaksana harian (Plh) Sekda Provinsi Sulawesi Barat ,...
- Rabu, 16 April 2025
- 0
-
Pemprov Sulbar Berhasil Tarik 23 Randis yang “Hilang” Ada yang Rusak dan Layak Pakai, Sisanya 20 Harus Kembali Sebelum 18 April
Mamuju – Puluhan aset Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Barat (Sulbar),...
- Selasa, 15 April 2025
- 0
-
Respon Cepat Instruksi Presiden, Gubernur Suhardi Duka Gelar Rakor Virtual Bahas Pembentukan Koperasi Desa
Mamuju — Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka, merespons cepat Instruksi...
- Senin, 14 April 2025
- 0
-
Disdikbud Sulbar Petakan Sekolah yang Terancam Bencana Alam
MAMUJU – Beberapa waktu lalu, gedung SMPN 6 Kalumpang, Kabupaten...
- Sabtu, 12 April 2025
- 0
-
Temui Wagub Sulbar, Plh Sekprov Herdin Ismail Laporkan Beberapa Hal
POLMAN – Pelaksana harian (Plh) Sekprov Sulbar Herdin Ismail menemui...
- Sabtu, 5 April 2025
- 0
-
Wagub Sulbar, Salim S Mengga Gelar Open House di Rumah Jonga,Warga Antusias Hadir
POLEWALI –Wakil Gubernur Sulawesi Barat Salim S Mengga mengadakan open...
- Jumat, 4 April 2025
- 0
0 comments